Pada umumnya produk hasil ini, baik yang dari tembaga, kuningan maupun aluminium yang beli oleh pihak hotel, bandara, perkantoran, hunian rumah tinggal hanya semata-mata untuk melengkapi dan mempercantik interior maupun exterior dan terkadang ada pula yang dibeli oleh perorangan maupun diekspor keluar negeri. Harga hasil kerajinan Handicraft Jogja ini relatif murah dan terjangkau karena dikerjakan oleh para pengrajin atau seniman logam untuk harganya tentunya dari ukuran dan tingkat kesulitan dalam pembuatannya, di bandingkan dengan hasil kerajinan logam di luar negeri tentu harganya lebih mahal. Produk dalam negeri hasil karya anak bangsa jauh lebih murah karena bahan baku yang kita pakai mudah untuk di dapat.
sumber : www.gudangart.com
pengrajin logam, pengrajin tembaga di jogja, alamat pengrajin tembaga, supplier kerajinan tembaga